1. Figma
Figma adalah editor grafik vektor dan alat prototyping yang terutama berbasis web, dengan fitur offline tambahan yang diaktifkan oleh aplikasi desktop untuk macOS dan Windows. Aplikasi seluler Figma untuk Android dan iOS memungkinkan melihat dan berinteraksi dengan prototipe Figma secara real-time di perangkat seluler. Kumpulan fitur Figma berfokus pada penggunaan dalam antarmuka pengguna dan desain pengalaman pengguna, dengan penekanan pada kolaborasi waktu nyata.
2. Adobe XD
Adobe XD adalah software khusus dari adobe untuk mempermudah membuat tampilan antarmuka (UI) pada aplikasiFitur-fitur Adobe XD :
1. Prototyping tools (Tools ini berfungsi untuk menetapkan alur kerja yang telah dibuat agar tidak rancu dengan proyek desain lainnya)2. Built in sharing (Tools ini berfungsi untuk membuat rekaman video selama proses pengerjaan dari prototype desain yang kita buat)
3. Fast performance (pengerjaan aplikasi yang cepat)
4. Mudah digunakan
5. dan fitur menarik lainnya
3. Weebly
Aplikasi ini hadir dengan antarmuka drag and drop, yang mana memungkinkan pengguna membuat website dalam hitungan menit. Jumlah tema yang disediakan Weebly memang terbatas, meski begitu tema yang tersedia memiliki kesan profesional. Ditambah memiliki opsi untuk disesuaikan dengan keinginan personal.
Komentar
Posting Komentar